Sabtu, 27 Februari 2016

Macam-macam browser

10 Macam Browser Terbaik Yang Ada Di Dunia

Selamat Pagi....,,, Agan-agan sekalian.,,
   Di pagi yang mendung kecerahan ini, saya post nihhh sekputar tentang berbagai macam browser yang ada di dunia, sebernarnya kalau berbicara mengenai browser yang ada di dunia maya siihhh... ya sangat banyak dan bahkan ada ratusan jenis, tapi Ane hanya menjelaskan yang terbaik dan yang banyak digunakan orang sekarang......,,
   Oke....,, Adapun browser yang terbaik dan banyak digunakan orang menurut Ane sihhh yaitu browser yang berikut ini :

  1. Mozilla Firefox
    Nahhh,, ini adalah salah satu browser di dunia yang peminat dan pengguna yang terbanyak menurut Ane. Mozilla Firefox (aslinya bernama Phoenix dan kemudian untuk sesaat dikenal sebagai Mozilla Firebird) adalah peramban web lintas platform gratis yang diciptakan oleh Blake Ross dan dikembangkan oleh Yayasan Mozilla dan ratusan sukarelawan.

     
    Sebelum rilis versi 1.0-nya pada 9 November 2004, Firefox telah mendapatkan sambutan yang sangat bagus dari pihak media. Dengan lebih dari 5 juta download dalam 12 hari pertama rilisnya dan 6 juta hingga 24 November 2004, Firefox 1.0 adalah salah satu perangkat lunak gratis yang paling banyak digunakan di antara pengguna rumahan.  
     
    Melalui Firefox, Yayasan Mozilla betujuan untuk mengembangkan sebuah peramban web yang kecil, cepat, sederhana, dan sangat bisa dikembangkan (terpisah dari Mozilla Suite yang lebih besar). Sejak 3 April 2003, Firefox dan klien surel Thunderbird telah menjadi fokus utama pengembang Yayasan Mozilla untuk menggantikan Mozilla Suite. 

    Firefox dapat dijalankan pada berbagai macam sistem operasi seperti Microsoft Windows, Linux, Mac OS X, dan FreeBSD. Versi stabil terbaru Firefox saat ini adalah 24.0, yang dirilis pada 24 Agustus 2013. Bagi Agan yang mau download Firefox, nihh link downloadnya :


  2. Google Chrome
    Google Chrome merupakan browser yang dikeluarkan oleh Google, sebuah perusahaan search engine terkemuka didunia. Google Chrome juga dirancang agar berjalan secepat mungkin: 

    Cepat dimulai dari desktop, memuat laman web dalam sekejap, dan menjalankan aplikasi web yang rumit dengan sangat cepat

    Chrome pertama kali di rilis oleh Google pada tanggal 2, September, 2008 saat itu hanya untuk Microsoft Windows karena masih dalam status beta. Lalu pada 11, Desember di tahun yang sama Google Chrome di luncurkan untuk semua sistem operasi karena telah mencapai versi stabil.

    Dan pada bulan Januari 2012, Google Chrome diperkirakan telah berhasil meraih presentase 25-28% dari keseluruhan pengguna browser dunia, membuatnya sebagai browser kedua atau juga ketiga paling banyak di gunakan setelah Mozilla Firefox, menurut sejumlah sumber. 

    Fitur Google Chrome : 
    1. Pin Tab
    2. Paste and GO/ Paste and Search
    3. Drag and Drop Download
    4. Resources Page
    5. Task Manager
    6. Perhitungan Cepat hasil dari Address Bar.
    7. Drag dan text Box Resize pada Webpage
    8. About : Memory
    9. Application Shortcuts.
    10. Bookmarks Sync ( dan AutoFills, Extensions ) Untuk Google Account
    11. Reopen Tab

    Kelebihan Google Chrome :
    1. Tampilan :  Pada Interface dari Chrome terlihat bahawa google ingin para penggunanya lebih fokus pada web dan melupakan browser yang digunakan. Ini atinya Google Chrome memilii tampilan yang tidak mengusik dan nyaman ketika sedang digunakan
    2. Aplikasi Web : Google memberikan opsi “Make Application Shortcut” . Dengan underline ini sebuah aplikasi web seperti GMAIL atau Google Teader dapat dijalankan lewat shrtcut pada Desktop atau Start Menu. Sehingga kelihatan seperti sebuah aplikasi lokal
    3. Pengelolaan Memori : Pada setiap TAB yang dibuka di Chrome memiliki proses yang terpisah, sehingga ketika eror/crash pada salah satu ta tidak akan meyebabkan seluruh browser eror. (ini kekurangan yang terdapat pada FireFox dan browser lainnya)
    4. Pencarian : Chrome memiliki fungsi pencarian yang sangat baik. Contohnya, chrome daat mendeteksi ketika pengguna pernah melakukan pencarian di suatu website dan memasukkan website tersebut dalam daftar penyedia pencarian.

    Kekurangan Google Chrome : 
    1. Privasi : Google menyimpan 2% interpretation pencarian pengguna, lengkap dengan alamat IP-a. Walaupun dalam beberapa waktu tertentu interpretation ini akan dianonimkan. Ini artinya google bisa saja tahu “siapa mencari apa dan dimana”
    2. Celah Keamanan : Beberapa pakar confidence menemukan adanya lubang kecil/bugs pada chrome. Sehingga ketika membuka suatu halaman website akan membuat browser ini menjadi crash. Lalu Chrome juga memiliki underline Download Otomatis yang dikhawatirkan akan disalah gunakan oleh Hacker
    3. Bahasa : Pada chrome ketika kita memilih untuk menggunakan dalam bahasa Indonesia maka akan terdapat beberapa kejanggalan dalam bahasanya.
    4. Extensions : Pada Chrome tidak terdapat extension/plugin/addons yang dapat ditambahkan. Tidak seperti Firefox yang memiliki banyak aplikasi2 tambahan yang dapat membuat dan meningkatkan kinerja browser. Bagi Agan yang mau download Google Chrome, ini dia link-nya :


  3. Internet Explorer
    Windows Internet Explorer (dulu dikenal sebagai Microsoft Internet Explorer, disingkat IE atau MSIE) adalah sebuah peramban web dan perangkat lunak tak bebas yang gratis dari Microsoft, dan disertakan dalam setiap rilis sistem operasi Microsoft Windows sejak 1995. Pada mulanya, Internet Explorer dirilis sebagai bagian dari paket Plus! for Windows 95 (Inggris) pada saat itu.
        Internet Explorer digunakan secara luas sejak tahun 1999, meliputi 95% dari keseluruhan penggunaan peramban web selama tahun 2002 hingga tahun 2003 dengan Internet Explorer 5 dan Internet Explorer 6. Lama kelamaan, ia kehilangan pangsa pasar sejak terlibat dengan kompetisi peramban web, dan kini meliputi 55,92%. Microsoft telah menghabiskan dana hingga 100 juta dolar per tahun untuk mengembangkan Internet Explorer pada tahun 1990an, dengan 1.000 orang yang bekerja di dalamnya.



    Sejak rilis pertamanya, Microsoft telah menambahkan fitur dan teknologi seperti penampilan tabel dasar (di versi 1.5), XMLHttpRequest (Inggris) (di versi 5) yang membantu pembuatan halaman web, dan Nama Domain yang Terinternasionalisasi (di versi 7) yang memungkinkan situs web yang menggunakan alamat berkarakter non-Latin (seperti karakter Kanji) diketikkan secara normal pada address bar Internet Explorer. Rilis stabil Internet Explorer paling baru adalah Internet Explorer 9, yang tersedia sebagai pembaharuan gratis bagi Windows 7, Windows Vista, dan Windows Server 2008.

     

    Fitur  Internet Explorer :

    1. InPrivate Browsing

    2. InPrivate Filtering

    3. Delete Browsing History
    4. Search box
    5. Search Suggestions
    6. Proteksi Preferensi User
    7. Caret Browsing
    8. Accelerators
    9. Web Slices
    10. Suggested Sites
    11. Favorites Bar
    12. Tab Grouping
    13. Automatic Crash Recovery
    14. SmartScreen Filter
    15. Zooming

    Kelebihan Internet Explorer : 

    1. Menyediakan add-ons, walaupun tidak sebanyak Firefox
    2. Khusus IE8, tampilannya lebih elegan dan menarik
    3. Bagi pengguna Windows Live maka akan di manjakan dengan tab bookmark yangterhubung ke fitur-fitur milik Windows Live

    4. Bisa dipasang Google Chrome Frame agar lebih cepat

    Kekurangan Internet Explorer :
    1. Gagal membaca script dibeberapa halaman situs (khususnya CSS)

    2. Agak berat saat start awal dan saat membuka tab baru
    3. Terlalu banyak menu/command bar, sehingga bagi orang awam akan sedikit membingungkan dan terkesan kurang praktis, tapi bisa dimodifikasi. Bagi Agan yang mau download, nihh link download nya :




     
     

     
  4. 4.
    Opera
Opera Mini adalah penjelajah web yang dicipatakan oleh Jimmy Welles dan dirancang khusus untuk ponsel, dan juga untuk PDA Phone dan Smartphone. Penjelajah Web ini tersedia dalam
beberapa platform Java MIDP 2.0/ Java J2ME, Android, Windows Mobile, iOS, BlackBerry OS, UIQ3, Symbian, dan Zeebo. Opera Mini adalah sebuah aplikasi yang gratis, didukung melalui kemitraan antara para pengembang, yaitu Opera Software, situs aplikasi gratis Gamejump, situs web Yahoo, dan Mesin Pencari Google.

Opera Mini berasal dari penjelajah web Opera untuk komputer pribadi, yang telah tersedia untuk umum sejak 1996. Opera Mini pada awalnya dirancang untuk ponsel yang telah mampu terkoneksi atau tersambung ke jaringan internet. Opera Mini pertama kali diperkenalkan pada tanggal 10 Agustus 2005 sebagai pilot project dalam kerjasama dengan stasiun televisi Norwegia, TV 2. Sehingga pada saat itu, Opera Mini hanya tersedia untuk pelanggan TV 2.
Fitur-fitur Opera Mini : 
1. Mode Off-Road
2. Interface Baru Dengan Speed dial
3. Layar Khusus Untuk Menampilkan "History Browsing"
4. Discovery
5. Skin Baru
6. Private Mode
7. Internet Download Manager



Beberapa Modifikasi :
 Opera Minipun saat ini memiliki beberapa modifikasi, yaitu : 
1. Opera Mini Mod dimodifikasi oleh DG-SC di Rusia dan telah diterjemahkan ke berbagai bahasa
2. Opera Mini Labs dimodifikasi di Cina
3. Opera Mini Handler dimodifikasi oleh Ykhandler (berasal dari Indonesia)
4. Oupeng dimodifikasi di Cina

Beberapa Penghargaan Opera Mini :
1. Laptop Magazine Editors' Choice Award
2. Sony Ericsson Content Award for "Productive Mobility" 2007
3. Getjar "Mobile Application of the Year Award" 2007
4. Mobile Gala "Best program for mobile phones" 2005 and 2006
5. CHIP.de Digital Lifestyle Award 2006

Kelebihan Opera Mini : 

1. Kecepatan akses browsingnya sangat cepat. Terutama pada Opera Mini versi 4. Adanya sistem kompresi data yang dilakukan oleh server Opera dalam setiap akses penggunanya membuat kecepatan browser Opera Mini sulit tertandingi. Opera sendiri mengklaim katanya bisa melakukan kompresi load data sampai 90%.


2. Instalasi sangat mudah.


3. Besaran file source dan instalasinya sangat kecil.


4. Multi platfom. Hampir bisa dinstall di semua merk ponsel java, maupun hampir semua ponsel jenis smartphone.

Kekurangan Opera Mini : 
1. Disisi TRUST kurang memberikan rasa aman karena sifat gratis dan bebasnya ini. Data jejak akses user seperti data login dan password terekam semua di server Opera karena adanya sistem portal
server yang menjembatani browsing Anda.

2. Beberapa web malah menjadi amburadul Template blog -nya jika dibuka dengan Opera Mini.

 

3. Beberapa blog jika setting template komentar di blognya diberikan frame kotak drop down tidak bisa terbaca semua komentarnya dari Opera Mini.

 

4. Pada Opera Mini versi 5 (terbaru) dan Opera Mobileversi 10 lebih boros baterai dan kecepatannya sedikit lambat, tak secepat seperti versi sebelumnya.

 

5. Out memory apabila membuka lebih dari satu tab.




  1. Safari
    Safari adalah sebuah penjelajah web buatan Apple Inc. yang awalnya ditujukan khusus bagi sistem operasi Mac OS. Safari dibundel bersama Mac OS X dan merupakan penjelajah web default di sistem operasi tersebut sejak Mac OS X v10.3.

    Kelebihan Safari Browser :

    1. Fitur terbaru yang menarik adalah penerapan Nitro Engine. Dengan aplikasi ini browser bisa mengolah aplikasi-aplikasi web dengan lebih cepat karena Nitro Engine dapat mengeksekusi java script delapan kali lebih cepat dibanding dengan browser lainnya.

     

    2. Safari dilengkapi juga dengan Cover Flow yang membuat tampilan bookmark dan history browser lebih nyaman.

    3. Safari juga mendukung format modern web berbasis html 5 yang dapat mengumpulkan web-web favorit yang sering dibuka oleh pengguna dalam bentuk thumbnail, mirip dengan yang dimiliki oleh Opera.


    Kekurangan Safari Browser :

    1. Tampak aneh sebagai aplikasi Windows, jika anda pertama kali menggunakannya.

     

    2. Tak ada fitur restore kalau Safari hang.

     
    3. Adanya bug pada Safari telah diungkapkan pada bulan Mei lalu oleh peneliti keamanan, Nitesh Dhanjani. Bug pada Safari dapat berakibat attacker mampu untuk membuang desktop korban dengan eksekusi file executable (.exe), sebuah penyerangan yang dikenal dengan nama Carpet Bombing .



  2. Maxthon

    Maxthon merupakan browser yang cocok bagi yang sering menjelajah dengan mesin pencari, karena dalam browser ini terdapat fasilitas mesin pencari seperti Bing, Yahoo, Google, Amazon, dsb. Anda dapat mengakses dan mendapatkan informasi yang anda cari dengan browser ini. Maxthon merupakan browser handal dengan antarmuka yang sangat mudah disesuaikan dengan kebutuhan dan keinginan User. Hal ini didasarkan pada sistem yang berjalan pada browser Internet Explorer yang juga akan berjalan pada Maxthon (menggunakan Engine IE), namun dengan tambahan fitur yang lebih kaya bila dibandingkan dengan IE. Walaupun menggunakan engine Internet Exploler, namun Maxthon Browser memiliki keunggulan yang jauh lebih tinggi jika dibandingkan dengan Internet Exploler (pada versi terbaru sekalipun).

     Kelebihan Maxthon :
    ·         Kecepatan mengakses website “Maxthon Smart Acceleration”
    ·         Mudah digunakan
    ·         Bisa didownload gratis
    ·        Adanya system swap, untuk menambahkan, memindahkan, menghapus, dan mengubah Maxthon         tools, menu ikon, warna, skin dan navigasi yang mudah digunakan.
    ·         Tersedianya ribuan plug-in yang melengkapi kerja Maxthon.
    ·         Remote Conferencing, untuk menangkap aktivitas yang terlihat pada layar
    ·         Filter. Yang digunakan untuk menyaring halaman web yang tidak anda kehendaki
    ·         Semua halaman web disusun sebagai tab dalam jendela utama untuk mempermudah navigasi anda. Anda dapat menemukan hampir semua operasi umum di kanan – klik menu tab

    Kekurangan Maxthon :
    ·         Keamanan pada Maxthon meliputi block Pop up, anti virus, anti spyware tapi tidak mempunyai anti     physing
    ·         Manajemen tab yang kompleks
    ·         Memori dan resource banyak terbuang percuma karena kompleksitas manajemen tab.





  3. Flock

    Flock adalah web browser yang dibangun dengan code Mozilla Firefox yang web browser ini khususkan menyediakan social networking dan web 2.0.


       Flock didesain untuk memudahkan aktivitas online pengguna internet mengatur beberapa social networking, web mail, news feeds dan blogs yang mereka miliki. Dengan mengunakan Flock mereka dapat dengan mudah menjelajah, berbagi, dan menikmati content maupun menjalin hubungan di situpertemanan yang mereka inginkan
    Kelebihan Flock :
    a.  Ada menu tersendiri(photo uploader) untuk upload foto ke situs layanan jaringan sosial misal : Facebook , Flickr , Twitter , Myspace .
    b.   Terintergrasi langsung dengan situ jejaring sosial
    c.   Update status Facebook langsung tanpa membuka website (tentunya harus sudah login), dan juga  mengetahui update status teman melalui People Sidebar. Juga bisa terintegrasi dengan Flickr, Twitter,  Youtube, MySapce dan Digg
    d.     Cek email melalui menu webmail.
    e.     Posting artikel blog langsung tanpa masuk dashboard melalui menu Blog Editor. Terintegerasi dengan   Blogger, Blogsome, LiveJournal, Typepad, wordpress, Xanga dan juga akun blog pribadi Anda.

    Kekurangan Flock:
    a.    Flock membutuhkan resources yang lebih besar! Di beberapa komputer, memulai Flock untuk pertama kalinya akan memakan waktu agak lama (nggak selama itu kok gann
    b.    Skin Flock pun masih terbatas.

     
  4. Avant Browser
      

    Avant browser memiliki fitur-fitur yang merupakan peningkatan dari apa yang dimiliki oleh Internet Explorer. Avant Browser adalah browser yang cepat, stabil, user-friendly, dan merupakan multiwindow browser. Memang engine yang dipakai adalah engine IE. Akan tetapi Avant Browser memiliki kelebihan dibandingkan IE.

    Sifat avant browser adalah freeware, dibuat oleh Anderson Che, programmer yang berasal dari China, dikembangkan oleh Avant Force yang menyatukan 3 layout engine dalam 1 jendela. Versi terbaru dari avant browser adalah 11,7 build 15.
     

    Kelebihan Avant Browser :

    Selain dari fitur-fitur yang dipaparkan di atas, msih terdapat juga kelebihan lainnya, yaitu melakukan translate ke dalam banyak bahasa Full screen mode. Avant Browser juga memiliki fungsi Cascade dan Tile vertikal atau horisontal yang diletakan pada bagian atas program. Navigasi ini tentu memudahkan pemakai dibandingkan Smart Explore.


    Fungsi yang menarik khususnya mereka yang dapat online terus. Tersedia fungsi auto refresh untuk memantau perubahan pada web. Setting ini dibagi dengan detik sampai menit baik untuk current windows atau seluruh windows.

    Untuk pengguna internet volume base, browser ini bisa jadi pilihan karena tidak adanya tampilan berbagai animasi yang sering ditampilkan oleh situs web, maka bandwidth yang terserap pun akan sedikit.


    Kekurangan Avant Browser :

    Avant Browser sudah banyak diterjemahkan ke dalam beberapa bahasa, tapi belum ada yang menterjemahkan ke dalam Bahasa Indonesia. Penggunaan IE plug-in dapat menyebabkan program fatal error.

     
    Kecepatan Avant Browser terhitung biasa, dengan fitur keamanan yang kurang memadai karena belum dilengkapi dengan fitur antispyware, antivirus, apalagi antiphising. Bagi Agan yang mau download, nihh link-nya :
     
  5. Deepnet Explorer
    Deepnet Explorer adalah sebuah penjelajah web. Deepnet Explorer sudah mendukung fitur tab browsing untuk halaman multiple. Deepnet Explorer, browser pertama dunia dengan pembaca berita RSS, integrasi klien P2P dan alarm phishing. browser unggul The keamanan , fungsi dan kegunaan , masih membuat Deepnet berdiri keluar dari keramaian. Beralih sekarang untuk pengalaman browsing seperti sebelumnya.


    AntiPhishing solusi ini didukung oleh teknologi unik Inspeksi Perilaku yang menggunakan mesin 

    prediksi yang mendeteksi situs-situs phishing baru secara real time, tidak seperti solusi lain di pasaran yang mengandalkan daftar hitam situs phishing diketahui.


    Anda akan diberitahu secara otomatis bila perangkat lunak mendeteksi sebuah website berpotensi penipuan. Warna peringatan kode akan memungkinkan Anda untuk dengan mudah menilai skala dari setiap risiko yang diidentifikasi. Anda juga dapat menemukan rincian kepemilikan situs dan lokasi geografis yang akan membantu Anda menentukan apakah situs tersebut aman atau tidak.

    Deepnet Explorer telah mengembangkan fitur yang disebut Quick search, membuat cara mencari browsing sementara bahkan lebih efisien. Pada dasarnya, dapat dengan mudah mencari istilah dalam halaman yang di kunjungi, dalam mesin pencari default, atau dapat pergi langsung ke halaman jika pencarian adalah Kata Kunci Internet. Hal ini mudah digunakan dengan segera setelah menekan tombol apa saja, kotak pencarian ditampilkan di bagian bawah halaman.

  6. PhaseOut

    PhaseOut adalah internet browser yang memungkinkan beberapa pencarian dengan mesin pencari utama hanya dengan satu klik.

    Kalo browser yang satu ini nihhh.. Ane nggak tau banyak gan tapi kalau mau yang lebih lengkapnya browsing-browsing aja di blog-blog lain......,,,

     


    Thanks for Visiting

                 dan

    Terimah Kasih Kepada :





sumber http://www.sepucuk-info.science/2014/01/10-macam-browser-yang-ada-di-dunia.html